Laksanakan Sholat Ied, Masjid Baitul Izzah Dipadati Jemaah

Redaksi
Redaksi

TARAKAN – dalam memperingati Hari raya Idul Fitri umat belasan ribu umat Islam membanjiri masjid Baitul Izzah dalam Pelaksanaan sholat Ied kembali dilakukan dalam perayaan Idul fitri 1443 Hijriah.

Saat dikonfirmasi, Ketua MUI Provinsi Kaltara sekaligus pengurus Masjid Baitul Izzah, KH Zainuddin Dalilah mengatakan dalam melancarkan pelaksanaan salat Idul Fitri pihaknya melibatkan sedikitnya 30 crew dalam melayani kegiatan ibadah. 30 crew tersebut ditempatkan dalam berbagai posisi diantaranya operator sound sistem, pembawa sumbangan salawat dan petugas parkir yang merapikan kendaraan.

“Alhamdulillah tahun ini kita dapat kembali melaksanakan sholat Ied Idul Fitri. Biasanya solat Ied m disertai seperti hujan, tapi hari ini kita bisa melaksanakan Sholat Ied di hari yang cerah,”ujarnya, (2/05/2022)).

- Advertisement -
Ad imageAd image

Dijelaskannya perayaan Idul Fitri saat ini patut dimaknai dengan pwmbersihan hati terhadap segala kemerahan, kekecewaan yang telah terjadi.

“Jadi hendaknya kita dalam hari Raya ini memilki hati yang bersih, serta saling memaafkan kesalahan oramg lain sehingga kita bisa menjalani kehidupan dengan damai. Dengan begitu Idul Fitri membuat kita menjadi orang yang pemaaf dan tidak memelihara permusuhan kepada sesama,”sambungnya.

Ia mengungkapkan meski jemaah cukup membludak, namun pelaksanaan sholat tetap mengikuti prokes untuk menghindari oencegahan covid-19.

“Alhamdulillah pelaksanaan sholat Ied tadi semua jemaah mengikuti protokol Kesehatan (Prokes) dengan baik seperti mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak,”terangnya.

“Kalau dilihat barisan shaf ada yang tidak berjarak mohon maaf karena mereka datang belakangan jadi panitia tidak sempat mengatur. Tapi yang masuk duluan semua teratur rapi,”lanjutnya.

Share This Article
4 Comments
  • It’s appropriate time to make a few plans for the future and it’s time to be happy. I’ve read this put up and if I could I want to recommend you some interesting issues or advice. Maybe you could write next articles referring to this article. I desire to learn more issues approximately it!

  • I like this post, enjoyed this one thanks for putting up. “The universe is not hostile, nor yet is it unfriendly. It is simply indifferent.” by John Andrew Holmes.

  • Magnificent website. Plenty of helpful information here. I am sending it to some pals ans also sharing in delicious. And obviously, thanks in your effort!

Tinggalkan Balasan ke bebek66 Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *